Home » Tag: Ancylostoma tubaeforme

Tag Archives: Ancylostoma tubaeforme

Cara Penularan dan Proses Infeksi Ancylostoma spp.

Cara penularan Ancylostoma pada hewan dapat melalui beberapa rute diantaranya: melalui kulit, oral, trans-mammaria dan intra-uterus serta  hospes paratenik. Rute penularan Ancylostoma yang berbeda-beda dapat mengakibatkan proses infeksi yang berbeda pula. Berikut ini akan dijelaskan mengenai cara penularan Ancylostoma (Gambar 1 dan 2) serta proses infeksi di dalam tubuh inang. Proses infeksi Ancylostoma ke dalam tubuh inang (hospes) dapat berlangsung ...

Read More »

Waspadalah Terhadap Infeksi Ancylostoma spp. pada Anjing dan Kucing

Spesies Ancylostoma spp. Ancylostoma atau disebut juga dengan cacing tambang (hookworm) merupakan cacing penghisap darah yang dapat mengakibatkan pendarahan di usus sehingga terjadi diare berdarah. Cacing ini dapat menginfeksi anjing, kucing dan rubah, untuk itu waspadalah terhadap infeksi Ancylostoma spp. pada anjing dan kucing. Ancylostoma terdiri atas tiga spesies yaitu: (a) Ancylostoma caninum yang dapat menginfeksi anjing dan rubah; (b) ...

Read More »
error: Content is protected !!