Home » Tag: A. aegypti

Tag Archives: A. aegypti

Pencegahan terhadap Penyakit Demam Berdarah Dengue

1. Pengendalian terhadap vektor (nyamuk A. aegypti) Pengendalian terhadap nyamuk A. aegypti dapat dilakukan dengan beberapa metode diantaranya : a. Metode lingkungan Metode ini dilakukan untuk mengendalikan nyamuk dengan pemberantasan sarang-sarang nyamuk, pengelolaan sampah padat, modifikasi tempat perkembangbiakan nyamuk hasil samping kegiatan manusia dan perbaikan disain rumah sebagai contoh: menguras bak mandi atau penampungan air sekurang-kurangnya sekali dalam seminggu, mengganti ...

Read More »
error: Content is protected !!